Bones (株式会社 Kabushiki Kaisha Bonzu) adalah studio anime Jepang yang telah memproduksi banyak anime terkenal seperti Rahxephon, Wolf Rain , Scrapped Princess, Eureka Seven, Angelic Layer, Darker than Black, Suol Eater, Ouran High School Host Club dan dua adaptasi dari Manga Fullmetal Alchemist bersama dengan yang saat ini ditayangkan Star Driver: Kagayaki no Hakuto dan Gosick. Kantor pusatnya terletak di Igusa, Suginami, Tokyo.
Sejarah
Bones didirikan oleh anggota staf Sunrise, Masahiko Minami, Hiroshi Osaka dan Toshihiro Kawamoto pada Oktober, 1998. Salah satu proyek pertama mereka yang bekerjasama dengan Sunrise adalah Cowboy Bebop: Knockin' on Heaven’s Door, sebuah film berdasarkan serial TV anime Cowboy Bebop.
Masahiko Minami, Hiroshi Osaka dan Toshihiro Kawamoto |
Pada tahun 2007, studio menderita kerugian yang diakibatkan oleh co-founder Hiroshi Osaka, yang terkenal karena karya-karyanya sebagai desainer karakter dalam serial seperti Mobile Suit Victory Gundam, Mobile Fighter G Gundam, dan The Mars Daybreak. Osaka telah berjuang dengan kanker, dan meninggal akibat penyakit tersebut pada tanggal 24 September 2007 dalam usia 44 tahun.
Sejak kematian Hiroshi Osaka, dua personil baru telah dipilih oleh dewan direksi studio. Personil baru ini adalah Makoto Watanabe dan Takahiro Komori. Takahiro Komori dikenal sebagai seorang desainer karakter dan animator yang sejak awal telah bekerja di Bones. Sebelumnya Takahiro telah mengerjakan desain karakter dalam Angelic Layer, Scrapped Princess, dan Darker than Black. WORKs_WORKs_WORKs_WORKs_WORKs_WORKs_WORKs_WORKs_WORKs_WORKs
anime TV
Karakuri Kiden Hiwou Senki ( NHK BS2, 24 Oktober 2000-1 Mei 2001) |
Kidou Tenshi Angelic Layer ( TV Tokyo , 1 April-30 September 2001) |
Kenran Butohsai-The Mars Daybreak ( TV Tokyo, 1 April-23 September 2004) |
Kurau Phantom Memory ( TV Asahi , 24 Juni - 15 Desember 2004) |
Ouran High School Host Club ( Nippon TV , 4 April-27 September 2006) Jyu Oh Sei (Fuji TV, 13 April - 22 Juni 2006) |
Darker than Black: Kuro no Keiyakusha (Mainichi Broadcasting System-TBS, 5 April-28 September 2007) |
(Fuji TV, 28 April-21 Oktober 2007) |
Soul Eater (TV Tokyo, 7 April 2008-30 Maret 2009) Chiko, Heiress of the Phantom Thief (Fuji TV, 12 April-27 September 2008, diproduksi bersama dengan Telecom Animation Film ) |
Fullmetal Alchemist: Brotherhood (Mainichi Broadcasting System-TBS, 5 April 2009-4 Juli 2010) |
Tokyo Magnitude 8.0 (Fuji TV, 9 Juli 2009 - 17 September 2009, co-produksi dengan Kinema Citrus) |
(Mainichi Broadcasting System-TBS, 8 Oktober 2009-25 Desember 2009) |
Heroman
(TV Tokyo, 1 April 2010-23 September 2010)
Star Driver: Kagayaki no Hakuto (Mainichi Broadcasting System-TBS, 3 Oktober 2010-4 April 2011) |
Gosick (TV Tokyo, 7 Januari 2011 -) |
Original Video Animation (OVA)
Darker than Black - Kuro no Keiyakusha: Gaiden
(27 Januari 2010 - 21 Juli 2010)
(27 Januari 2010 - 21 Juli 2010)
Web anime
Movies
Escaflowne (Juni 2000 diproduksi bersama dengan Sunrise ) |
Games
Rahxephon Sōkyū Gensokyoku ( Bandai , 7 Agustus 2003)
Eureka 7 TR1: New Wave ( Bandai , 27 Oktober 2005)
No comments:
Post a Comment